Postingan ini dimuat untuk nasihat admin pribadi khususnya dan para pengunjung blog ini umumnya semoga mendapatkan manfaat, keberkahaan hidup dunia akhirat siapa yang tidak mau? Semua orang muslim pasti mendambakannya. Jadi makna berkah itu apa sebenarnya? Berkah itu bisa diartikan nikmat karunia yang membawa manfaat yang baik, membawa kebaikan, keselamatan, perlindungan, dan pertolongan dari Allah SWT.
Lalu bagaimana caranya agar mendapat keberkahan tersebut? Yakni beriman dan bertaqwa yaitu dengan menjalankan perintah Allah SWT dan menjauhi segala apa yang dilarangNya. Dan tentunya sebagai ummat Nabi Muhammad SAW kita wajib mengikuti ajarannya, dengan mengikuti sunah yang dikerjakan oleh RasulNya. Sehingga dengan itu kita akan mendapatkan keberkahan hidup dunia dan akhirat Insya Allah.
Lalu apa saja yang harus kita kerjakan agar mendapat keberkahaan hidup dunia akhirat berikut :
Menjalankan solat 5 waktu
Menjalankan solat tahajud
Menjalankan solat dhuha
Menjalankan solat witir
Menjalankan sunah rasul
Menjalankan sunah rasul
Berpuasa wajib & sunah ( puasa senin, kamis )
Membaca Alquran dan mengamalkan maknanya
Berdzikir pagi sore petang
Bersedekah/ infak
Bersedekah/ infak
Berkumpul dengan orang-orang sholeh
Melayat orang yang meninggal
Menengok orang sakit
Menjauhi segala hal kemaksiatan
Berdakwah menasihati sesama dalam jalan kebenaran
Berdakwah menasihati sesama dalam jalan kebenaran
dll.
Dan masih banyak lagi ibadah lainnya yang menjadi tuntunan dalam islam agar mendapat hidup berkah dunia akhirat. Demikian postingan ini dimuat kurang lebihnya mohon maaf dan semoga bermanfaat
Admin,
No comments:
Post a Comment
Berkomentarlah dengan bahasa yang baik dan sopan
terimakasih dan semoga bermanfaat!